Friday, August 17, 2018

Lirik Lagu Like Never Before - Glenn Fredly

  AbahGaol       Friday, August 17, 2018
Lirik Lagu Like Never Before - Glenn Fredly
Judul lagu : Never Before
Penyanyi : Like Never Before
Berikut ini adalah selengkapnya Lirik Lagu Like Never Before yang dinyanyikan oleh Glenn Fredly


Kawan kita kembali lagi
Bertarung arungi dunia dan realita
Itu adalah kita

Kawan hari semakin tinggi
Hadapi jalani warnai
Dan berani merdeka
Itu adalah kita

Hoowooo..
Ini pilihan kita
Hoowoooo...
Ini hidup kita...yee
Hoowoooo..
Ini caranya kita... yee
Hoowooo...
Love like never before
Love like never before

Love like never before
Love like never before

Nikmati hari ini dengan berani
Seperti tak ada lagi hari berganti
Yang penting caranya jujur sepenuh hati
Jangan mati logika dan waras berarti

Katakan dengan berani
(Katakan dengan berani)
Katakan sepenuh hati
(Katakan sepenuh hati)
Life like never before
(Life like never before)
Love like never before
(Love like never before)

Hoowooo..
Ini pilihan kita
Hoowoooo...
Ini hidup kita...yee
Hoowoooo..
Ini caranya kita... yee
Hoowooo...
Love like never before
Love like never before

Everybody say
Love like never before
Love like never before
Love like never before
Love like never before
logoblog

Thanks for reading Lirik Lagu Like Never Before - Glenn Fredly

Previous
« Prev Post