Saturday, May 5, 2018

Lirik Lagu 3 Ajudan - Ayo Sholat Yok

  AbahGaol       Saturday, May 5, 2018
[AbahGaol]Lirik Lagu 3 Ajudan - Ayo Sholat Yok, - Lirik Lagu "Ayo Sholat Yok" dari 3 Ajudan. Lagu ini masih berupa single yang didistribusikan oleh label Playlist Entertainment. Berikut kuitpan lirik lagunya "Ayo sholat yok sebelum kita yang disholatkan ayo tobat yok sebelum malaikat mau ...". Anda bisa membeli lagu ini lewat media digital seperti iTunes, Joox, Langit Musik, Spotify, Deezer, KKBOX dan media pembelian online musik lainnya. Selengkapnya Lirik Lagu Ayo Sholat Yok yang dinyanyikan oleh 3 Ajudan. Semoga lagu tersebut bisa menghibur anda

Details

Artis : 3 Ajudan
Judul Lagu : Ayo Sholat Yok
Album : Single
Label : Playlist Entertainment

Lirik Ayo Sholat Yok

Ayo sholat yok
Sebelum kita yang disholatkan
Ayo tobat yok
Sebelum malaikat mau datang

Allah itu Maha Pengasih Penyayang
Yuk kita mohon ampun sebelum terlambat

Kita di dunia hanya sementara
Hanya amal ibadah yang dibawa
Lakaukan kebaikan
Dan jalankan perintanya

Mungkin duniawi lebih mengasyikkan
Tapi akhirat lebih menjanjikan
Tuntun hamba-Mu agar
S'lalu di jalan-Mu

Ayo sadar yok
Sebelum Allah menyadarkan
Ayo insyaf yok
Sebelum malapetaka datang

Allah itu Maha Pengasih Penyayang
Yuk kita mohon ampun sebelum terlambat

Kita di dunia hanya sementara
Hanya amal ibadah yang dibawa
Lakaukan kebaikan
Dan jalankan perintanya

Mungkin duniawi lebih mengasyikkan
Tapi akhirat lebih menjanjikan
Tuntun hamba-Mu agar
S'lalu di jalan-Mu

*Interlude...

Kita di dunia hanya sementara
Hanya amal ibadah yang dibawa
Lakaukan kebaikan
Dan jalankan perintanya

Mungkin duniawi lebih mengasyikkan
Tapi akhirat lebih menjanjikan
Tuntun hamba-Mu agar
S'lalu di jalan-Mu
logoblog

Thanks for reading Lirik Lagu 3 Ajudan - Ayo Sholat Yok

Previous
« Prev Post