
Penyanyi : Geisha
Judul lagu : Cinta itu kamu
Cipt : Dhan & Aan Geisha
Baca Juga: Lirik Cukup Tau - Rizky febian
Lagu baru yang dirilis dari band ternama Geisha dengan judul lagunya Cinta itu kamu , Band Geisha yang berangotakan , Momo (Vokal) ,Roby (gitar),Nard (bass),Dhan (keyboard) dan Aan (drum)
Geisha mengeluarkan single Yang berjudul Cinta Itu Kamu sebagai persembahan yang segar dan berbeda. Agar memberikan warna baru terhadap lagu barunya ini/
Lirik Cinta Itu Kamu
Hidup ini indah bersamamu
Takkan ku siakan dirimu
Melihat tawamu bahagiaku
Sungguh cinta itu kamu
Dimana aku tetap percaya
Kita nikmati cinta yang sama
Kau jaga hatimu Ku jaga cintamu
Begitulah cinta menyatukan kita
Kau jaga Hatimu Kujaga cintamu
Karna memang seharusnya begitu
Hidup ini indah bersamamu
Takkan ku siakan dirimu
Dimana aku tetap percaya
Kita nikmati cinta yang sama
Kau jaga hatimu Ku jaga cintamu
Begitulah cinta menyatukan kita
Kau jaga Hatimu Kujaga cintamu
Karna memang seharusnya begitu
Clap your hand
Clap your hand
Clap your hand
Clap your hand
Cinta itu Kamu Kau jaga hatimu
Ku jaga cintamu Begitulah cinta menyatukan kita
Kau jaga Hatimu Kujaga cintamu
Karna memang seharusnya begitu
Sungguh cinta itu kamu